Tuesday, December 3, 2013

Cara Mereset atau Menyetel Ulang Google Chrome Agar Segar Kembali

Tutorial: Cara Mereset atau Menyetel Ulang Google Chrome Agar Segar Kembali.

Selamat siang sobat setia YusufDesktop! Kali ini saya akan membagikan sebuah tips yang sebenarnya merupakan sebuah tutorial yaitu Cara Mereset atau Menyetel Ulang Google Chrome Agar Segar Kembali.

Dengan Mereset Browser yang kita gunakan berarti hal itu akan membuat browser tersebut berada dalam kondisi semula seperti saat diinstall pada pertama kalinya.

Selain itu dengan mereset browser anda juga bisa mengatasi beberapa masalah yang anda dibrowser anda seperti kecepatan yang lambat, sering crash, over memory, serta terambil alihnya tampilan NewTab menjadi aneh bahkan menjengkelkan seperti yang pernah saya alami dulu.

Berikut langkah-langkahnya.


1. Buka Google Chrome dan klik menu dibagian pojok kanan atas lalu pilih Settings.

Gambar oleh Yusuf H

2. Gulir/Scroll halaman Settings sampai ke bawah dan Klik "Show Advanced Settings..."


Gambar oleh Yusuf H

3. Gulir lagi halaman ke bagian paling bawah sampai anda menemukan tombol bertuliskan "Reset Browser Setting" lalu klik tombol tersebut.

Gambar oleh Yusuf H
4. Setelah anda menekan tombol reset maka akan muncul pesan notifikasi dan klik "Reset" untuk membatalkan pilih cancel.

Gambar oleh Yusuf H

5. Dan terakhir tunggu prosesnya (mungkin agak lama tergantung umur browsernya).


Bagaimana mudah kan? Sekian tutorial ini semoga bermanfaat!

File Terkait:

Google Chrome - Unduh




Terima Kasih sudah mendownload di situs kami.
Pada halaman adf.ly yang muncul silakan tekan tombol "SKIP AD" di pojok layar sobat.
close
Password Atau jika tidak bisa,

6 komentar

dibuka jaa gabisa -.-

Min, ini history nya hilang semua ya? Terus Malwarebytes itu gunanya apa ya min?

Terimakasih ya gan atas pengetahuanya,,.,.,,. salam kenal n jangan lupa followbacknya,.,.,.,

makasih informasinya gan

www.smartkiosku.com

Pengunjung yang baik akan meninggalkan komentarnya.

Silahkan tinggalkan komentarnya dengan sopan!