Cara Membuat Internet Shortcut Menggunakan Software Notepad.
Biasanya Shortcut yang berada di dekstop komputer kita berguna untuk mempercepat membuka aplikasi maupun sebuah dokumen lokal di Komputer anda, namun shortcut juga bisa digunakan sebagai jalan pintas untuk menuju ke halaman internet seperti Facebook, Google, Blog saya ini, dll.Oleh karena itu kali ini saya akan membagikan sebuah cara membuat internet shortcut menggunakan software Notepad.
Langah-Langkah Membuat internet Shortcut:
1. Buka Software Notepad. (Start Menu > All Program > Accesories > Notepad)
2. Copy-Paste kode berikut ke notepad anda!
[InternetShortcut] URL=http://lzmodern.blogspot.com/
Ganti http://lzmodern.blogspot.com dengan alamat yang akan anda tuju! contoh "http://www.facebook.com" harus pakai awalan http://
3. Save kode tadi dengan nama "[Nama File].url", sebelumnya pilih "All Files" pada pilihan Save As Type. ganti [Nama File] sesuai kemauan anda!
Screenshot |
Bagaimana mudah kan?
Sekian thread ini apabila bermanfaat silahkan tinggalkan komentar!
2 komentar
nice artikel :)
ww.rafi-rahmadi.tk
thanks sob!
Pengunjung yang baik akan meninggalkan komentarnya.
Silahkan tinggalkan komentarnya dengan sopan!